by

HUT Bayangkara Ke 75, Polres Bengkalis Laksankan Bedah Rumah.

Foto Kapolres Bengkalis AKBP Hendra Gunawan didampingi Wakapolres Kompol Aslely Farida Turnip Saat Laksankan Bedah Rumah Sekaligus Penyerahan.

BENGKALIS : Protap Riau Com.

Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke 75 Polres Bengkalis melaksanakan kegiatan bedah rumah pada hari Kamis 24 Juni 2021 Pukul 14:00 di Jalan Badariah Gg Hidayat RT 01 RW 02 Dusun Mekarsari Desa Wonosari Barat Gg Kabupaten Bengkalis

Pelaksana Giat
Kapolres Bsngkalis AKBP HENDRA GUNAWAN,S.I.K,M.T didampingi
Wakapolres Bengkalis KOMPOL ASLELY FARIDA TURNIP,S.I.K.
Kemudian Peserta Giat Kasat Sabhara Polres Bengkalis
Personil Sat Reskrim Polres Bengkalis Personil Sat Lantas Polres Bengkalis Personil Humas Polres Bengkalis dan Personil Sat Sabhara Polres Bengkalis

Kapolres Bengkalis AKBP Hendra Gunawan melalui Kabag Humas AKP Buha Purba SH membenarkan bahwa Polres Bengkalis melaksankan kegiatan bedah rumah dalam rangka HUT Bhayangkara ke 75 di Jalan Badariah Gg Hidayat RT 01 RW 02 Dusun Mekarsari desa Wonosari Barat Gg Kab. Bengkalis

Kemudian sebagai Pemilik Rumah (Penerima Bantuan Bedah Rumah) Bapak Husin ( suami ) umur 83 tahun, Agama Islam, Pekerjaan pemulung ( Pencari Barang-Barang Bekas ) Dan Nurinah ( Istri ) Umur 72 Tahun Agama islam Pekerjaan IRT dan Rendi, laki-laki ( Cucu ) Umur 7 tahun Agama Islam
Pekerjaan – ikut nenek dan kakek

Kemudian Luas rumah 3 X 7 meter Atap seng bocor semua
Tidak memiliki ruang kamar
Kamar mandi yang bertutupkan seng yang kondisi sengnya bolong dan tdk layak pakai
e. Ruang dapur yang berlantai kan tanah
f. Sumur tdk menggunakan pompa melainkan dengan menggunakan timba dengan kedalaman 1 mtr dengan ukuran lebar lbh krg 1 mtr hanya dibatasi dengan kayu
g. Pintu rumah yang terbuat dari kayu dlm keadaan rusak
h.pintu jendela dapur dan kamar mandi tidak ada
i. Tempat masak yang tdk layak pakai

Adapaun Perbaikan Bedah Rumah,
a. Pergantian seng atap rumah
b. Semen
c. Parabung
d. Kayu
e. Plaster rumah
e. Cat dll .Kemudian Total Biaya Bedah Rumah *
Rp 20.000.000 ( dua puluh juta rupiah ) di dalam Kesempatan tersebut Kapolres Bengkalis AKBP HENDRA GUNAWAN,S.I.K,M.T Menyerahkan Pompa Air Kepada Pemilik Rumah agar Kamar Mandi Di Rumah Tersebut Mendapatkan Air yang Layak untuk Bersih Bersih.”Pungkas Kabag Humas Polres Bengkalis, AKP Buha Purba SH.

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

News Feed